KODE AKUN PEMERINTAH PUSAT
oleh : Jan Hoesada
PENDAHULUAN
Karangan ini merupakan pendapat pribadi, bukan pendapat KSAP, disajikan dengan hati
tulus untuk manfaat sebesar-besarnya masyarakat pemerhati dan praktisi, para pakar
akuntansi yang mengajar dan melakukan riset akademik, dan bagi para konsultan yang
bermaksud membantu pemerintah pusat dan daerah di bidang pelaksanaan PP 24/2005
tentang Standar Akuntansi Pemerintahan. Karangan dibatasi kedangkalan persepsi dan
pengamatan penulis, sehingga berisiko menyesatkan apabila tak dilengkapi dengan
membaca teks asli Permenkeu 13/PMK.06/2005 tentang Bagan Perkiraan Standar. Adalah
hak penuh sidang pembaca untuk tidak sepakat dengan paparan bervisi pribadi ini,
terutama yang bertentangan dengan ruh Permenkeu tersebut.
DOWNLOAD klik disini
Thursday, April 2, 2009
KODE AKUN PEMERINTAH PUSAT
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment